Minggu, 21 Agustus 2011 Membuat folder - linux Terminal

Membuat folder/direktori 
  1. Membuat satu folder (folder one) :
    mkdir one
    mkdir -v one
  2. Membuat beberapa folder (folder one, two dan three) :
    mkdir {one,two,three}
  3. Membuat folder bertingkat :
    mkdir -p one/two/three
  4. Membuat folder baru dan didalamnya ada folder one, two, three :
    mkdir baru/{one,two,three}
  5. Membuat folder bertingkat yang lebih kompleks :
    mkdir -p baru/{siap1{/one,/two},siap2}
keterangan :
Bila mendapat pesan : Permission denied,
gunakan sudo didepan mkdir / ketik su diterminal untuk login sebagai admin
-p, --parents (membuat direktori parent/induk dan mengabaikan error jika ada)
-v, --verbose (menampilkan notifikasi folder yang berhasil dibuat)
untuk bantuan ketik perintah :
mkdir --help
atau kunjungi situs berikut :
http://unixhelp.ed.ac.uk/CGI/man-cgi?mkdir
Digg it StumbleUpon del.icio.us

0 komentar:

Posting Komentar

 
Carbon 12 Blogger template by Blogger Bits. Supported by Bloggermint